Cari Blog Ini

Minggu, Februari 27, 2011

Mengganti ownership file dan folder pada linux secara masal

Ketika saya mencopy file dari laptop saya yang menggunakan linux ke PC yang juga menggunakan linux ternyata hasilnya beberapa file dan folder menjadi read only (tidak dapat ubah). Berikut ini adalah catatan kecil mengenai langkah pemecahan masalah tersebut


Hal pertama yang saya lakukan adalah mengganti mode file tersebut dengan menggunakan

sudo chmod 777 namafolder - R

opsi - R digunakan agar semua file dalam direktory yang bersangkutan diganti menjadi mode 775 (writable for owner and group).
Masalah ternyata belum selesai karena account saya di laptop dan di PC berbeda sehingga saya dikira orang lain oleh Linux. Untuk mengatasinya maka saya mengganti ownership folder tersebut menjadi nama user pada account PC dengan cara

sudo chown sastrawan:root -R

Perintah ini akan mengganti owner menjadi sastrawan dan group menjadi root. Problem solved !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Write your comment here

Meninjau Kriteria inklusi dan eksklusi dalam pengambilan sampel untuk penelitian.

Menentukan kriteria inklusi dan atau ekslusi dalam penelitian seringkali menjadi permasalahan tersendiri, terutama bagi para mahasiswa yan...